Buku ini merupakan hasil penelitian mengenai keanekaragaman jenis ikan yang tertangkap, khususnya di perairan Kalimantan Utara. Buku ini diharapkan dapat memberikan gambaran lebih utuh mengenai keanekaragaman spesies ikan, khususnya ikan yang bernilai ekonomis penting. Buku ini juga dapat digunakan sebagai salah satu referensi bagi peneliti, khususnya di bidang taksonomi ikan maupun dapat diper…
Ikan lencam merupakan salah satu jenis ikan karang yang bernilai ekonomis dan tersebar luas di perairan tropis maupun subtropis. Pemanfaatan ikan lencam yang terus menerus dan tidak disertai dengan upaya pengelolaan di dalamnya sangat mengancam keberadaan jenis ikan ini. Dalam satu dekade terakhir, belum pernah dievaluasi kembali status stok ikan lencam, khususnya di perairan Indonesia. Salah s…
Buku ini yang mengulas tentang distribusi, klasifikasi, morfometrik dan meristik, habitat dan ekologi, serta pemanfaatan ikan sapu-sapu yang oleh IUCN (International Union for the Conservation of Nature and Natural Resources) dalam Redlist of Threatened Spesies, sebagai spesies asing atau sebagai ikan invasif. Buku ini diharapkan dapat menjadi media pembelajaran efektif untuk lebih mengenal…
Buku ini menjelaskan prosedur kuratorial untuk spesimen ikan dan koleksi ikan seperti halnya yang dipraktikkan oleh Museum Universitas Kagoshima, Jepang dan dirasa perlu sebagai penambah pengetahuan untuk mengelola koleksi spesimen ikan untuk tujuan penyimpanan koleksi sampel ikan dan untuk tujuan penelitian khususnya pada bidang taksonomi ikan.
Buku Terminologi Ilmu kelautan dan Perikanan ini adalah kumpulan istilah dan konsep ilmiah yang digunakan oleh para ilmuwan dan pengelola perikanan dalam berbagai keperluan. Buku Pegangan ini dimaksudkan untuk dimanfaatkan oleh banyak pembaca dan untuk digunakan dalam berbagai keperluan dan sebagai pedoman untuk mempermudah komunikasi yang lebih efektif dan efisien antara ilmuwan dan pengelola …
Hadirnya buku ini yang mengulas tentang distribusi, klasifikasi, morfometrik dan meristik, habitat dan ekologi, serta pemanfaatan ikan sapu-sapu yang oleh IUCN (International Union for the Conservation of Nature and Natural Resources) dalam Redlist of Threatened Spesies, sebagai spesies asing atau sebagai ikan invasif. Buku ini diharapkan dapat menjadi media pembelajaran efektif untuk le…
Sebagai salah satu ekosistem potensial dan esensial di kawasan pesisir tropis, padang lamun (seagrass meadows) memiliki peranan ekologis yang sangat penting bagi iktiofauna, sebagai daerah pemijahan, asuhan, perlindungan, sumber makanan dan tempat mencari makan, serta alur ruaya. Umumnya iktiofauna pada ekosistem terumbu karang dan hutan mangrove melakukan migrasi ontogenetik dengan memanfaatka…
Biologi kelautan adalah ilmu yang mempelajari kehidupan di laut yaitu kehidupan makhluk hidup beserta interaksinya dengan lingkungan. Ada banyak alasan untuk mempelajari spesies yang hidup di laut, khususnya mencakup studi aspek yang berbeda dari organisme, termasuk perilaku binatang di lingkungan laut, adaptasi untuk hidup di air garam dan interaksi antara organisme yang ada di lingkunganya. K…