Indonesia terdiri berbagai ragam suku, bahasa, agama, dan budaya yang tersebar dari pelosok tanah air. Budaya, kebiasaan, adat istiadat, telah ada dan bersifat turun temurun sebelum negara ini merdeka. Hukum adat sedah menjadi bagian kehidupan masyarakat dalam mempertahankan lingkungan dari segala keresahan, ketertiban dan keseimbangan. Hukum adat, hukum asli yang lahir dari masyarakat, budaya,…
Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Pasal 33 ayat (3) yang memuat ketentuan, “Bumi, air dan kekayaan alam yang terkandung di dalamnya dikuasai oleh Negara dan dipergunakan untuk sebesar-besar kemakmuran rakyat.” Baku mutu lingkungan tercantum dalam Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup, Pasal 1 angka 13 yang menyatakan …
Magrove merupakan sumber daya penting dalam menjaga keberlanjutan ekosistem pesisir yang berfungsi sebagai ruang berkembang biaknya sumber daya ikan, mencegah laju abrasi pantai, hingga bahan baku kayu. Kriteria baku mutu kerusakan ekosistem magrove ini, salah satu instrumen hukum pencegahan pada aspek lingkuhan hidup yang diatur di dalam Pasal 21 ayat (3) huruf d Undang-Undang 32 Tahun 2009 t…
Buku ini telah menguraikan dengan rinci mengenai potensi alam di kawasan Mangrove, termasuk sumber daya alam dan budaya, serta potensi ekonomi yang dapat dikembangkan dengan memperhatikan keberlanjutan lingkungan. Selain itu, buku ini juga membahas tentang tantangan dan peluang yang dihadapi dalam pengembangan bisnis di kawasan ini, serta strategi yang dapat dilakukan untuk memastikan keberhasi…