Senyawa-senyawa nitrogen heterosiklik merupakan senyawa-senyawa yang banyak dimanfaatkan di industri farmasi dan nutraceutical. Senyawa-senyawa trisindolin sebagai senyawa-senyawa nitrogen heterosiklik, tersusun atas unit isatin yang berikatan dengan dua gugus indol. Senyawa-senyawa trisindolin telah berhasil dipisahkan dari bakteri, spons, dan tumbuhan. Senyawa-senyawa trisindolin dapat disint…