Buku ini memberi pengantar bagi para mahasiswa khususnya mahasiswa Hukum. Buku ini memberikan gambaran yang dapat menjadi bahan bagi mahasiswa untuk mengetahui hukum kewarisan di Indonesia. Secara normatif, hukum kewarisan di Indonesia berlaku secara pluralisme yang artinya hukum kewarisan di Indonesia secara plural berlaku hukum waris adat, hukum waris perdata Barat dan hukum waris Islam. Bukā¦