Buku linguistik yang berjudul Lanskap Linguistik Pengenalan, Pemaparan, dan Aplikasi merupakan buku karya Yendra & Ketut Artawa. Penyusunan buku ini ditujukan untuk memperkenalkan LL sebagai bidang studi yang relatif sedikit dalam penelitian-penelitian bahasa di Indonesia. Selain itu, buku ini dapat memberikan penjelasan atas keraguan berbagai kelompok akademis di Indonesia terhadap LL sebagai …