Pedondotik: Teori dan Praktik, Edisi 4 mengalami revisi sedemikian rupa dari edisi sebelumnya yang makin memudahkan dalam mempelajari dan memahami teori dan praktik bidang kedokteran gigi anak. Di akhir bab juga dilengkapi pertanyaan untuk mendorong mahasiswa mempersiapkan diri dalam melakukan pemeriksaan. Buku ini sangat lengkap menguraikan tentang teori hingga praktik. Buku yang patut dimilik…
Sel stem atau disebut juga sel punca adalah sel khusus yang mampu berkembang menjadi berbagai jenis sel. Pada saat ini, penelitian sel punca di bidang kedokteran gigi sedang dikembangkan dan diharapkan akan memberi banyak manfaat untuk pasien. Sel stem digunakan dalam rekayasa jaringan untuk perawatan alternatif yang disebut perawatan regeneratif. Perawatan regeneratif ini nantinya akan dapat m…
Periodonsia: Penegakan Diagnosis dan Perawatan diterbitkan untuk memenuhi kebutuhan praktik kedokteran gigi dengan informasi terkini. Keterampilan dalam menetapkan diagnosis menjadi dasar dan penting bagi dokter gigi sebelum menentukan jenis perawatan yang akan diberikan kepada pasien. Kecermatan dan ketepatan dalam menetapkan diagnosis, perlu dilatih dan dikembangkan dengan mendapatkan informa…
Buku ini menguraikan secara lengkap penerapan CBCT 3D di berbagai bidang, seperti untuk radiodiagnostik impian ; perencanaan dan evaluasi protesis gigi mahkota pasak dan jembatan; gigi impaksi; tumor; sinus maksilaris; jaringan periodontal; dan identifikasi forensik.Cone beam computed tomography 3 dimensi adalah alat radiografi modern yang memberi gambaran radiograf pada bidang sagital, koronal…