Buku ini memuat penelitian kualitatif, kuantitatif, analisis, uji data dengan detail dan rinci yang dapat digunakan untuk mahasiswa Pendidikan Jasmani dan Rohani atau guru Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK). Buku ini diharapkan dapat membantu penelitian dan perkembangan ilmu pengetahuan, khususnya di seputar ilmu keolahragaan. Dengan membuat penelitian yang sesuai dengan kaidah …