Ada dua sisi penting yang mendasar dalam kehidupan manusia yaitu sisi ke-makhluk-an, di mana manusia wajib menyembah Sang Khaliq dengan peraturan yang sudah ditentukan oleh pembawa syariat, yang mana dalam pelaksanaannya tidak boleh sekadarnya saja. Di sana banyak hal yang harus diperhatikan, terutama ketenangan, kekhusyukan, dan penuh ketawaduan di hadapan Tuhan. Sisi yang kedua manusia harus …