Informasi Keuangan yang akuntabel sangat penting, karena seorang manajer dalam mencapai tujuan membutuhkan informasi yang dapat dapat digunakan dalam mengambil berbagai keputusan. Buku ini disusun untuk kalangan yang ingin mengetahui akuntansi terhadap bisnis. Praktis untuk para manajer akuntansi atau, mahasiswa-mahasiwa jurusan Akuntansi, bahkan Dosen yang membidangi akuntansi keuangan lanjutan.
Laporan keuangan berkembang menjadi suatu kebutuhan internal perusahaan terlebih eksternal perusahaan. Untuk itu pelaporan keuangan harus akun tabel sesuai dengan standar. Berdasarkan kebutuhan di atas maka buku ini disajikan dengan langkah langkah yang mudah dipahami disesuaikan dengan SAK atau IFRS. Buku ini membahas beberapa konsentrasi yang berbeda denganku yang ada beredar yaitu pencatatan…