Beton merupakan material konstruksi yang cukup popular digunakan di Indonesia. Hampir sebagian besar konstruksi menggunakan beton sebagai materialnya. Konstruksi gedung menggunakan beton sebagai komponen struktural maupun nonstruktural. Sementara itu, untuk konstruksi jalan selain menggunakan material aspal sekarang juga banyak menggunakan material beton. Pembuatan tanggul dan bendung untuk kon…