Buku ini mengulas tentang Hukum Administrasi Negara sebagai aturan yang menguasai berbagai cabang kegiatan yang isinya berupa ketentuan mengenai campur tangan negara dan alat-alat perlengkapan negara dalam lingkungan swasta,juga menentukan organisasi kekuasaan dan tugas-tugas pejabat administrasi. Buku ini disusun untuk membantu mahasiswa mempelajari Hukum Administrasi Negara. Isinya sengaja d…
Diskursus tentang administrasi pemerintahan tidak akan pernah usai selama pemerintahan masih ada untuk mengelola kepentingan negara dan bangsa. Bahkan, saat ini studi administrasi pemerintahan semakin intens dilakukan tidak hanya karena kegagalan menampilkan prinsip tersendiri secara efektif dan efisien, tetapi juga karena ketidakmampuannya mengeliminasi diri dari kepentingan elite penguasa.
Metode penelitian administrasi adalah cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu yang berkaitan dengan keseluruhan proses penyelenggaraan dalam usaha kerja sama dua orang atau lebih atau usaha bersama untuk mendayagunakan semua sumber (personel ataupun materiel) secara efektif, efisien, dan rasional untuk menunjang tercapainya tujuan. Tujuan dari penelitian tersebut …
Setiap negara memiliki sistem politik tertentu, termasuk Indonesia. Sistem politik bagi setiap bangsa merupakan “urat nadi” yang menjadi saluran darah bagi keberlangsungan kehidupan bangsa dan negara yang sehat dan sejahtera. Fungsi sistem politik yang sehat dan sejahtera tertumpu pada harapan yang besar dari bangsa dan negara untuk mengartikulasi “aliran darah” bagi tumbuh dan berkemba…