Buku yang diberi judul MORFOLOGI: Kajian Proses Pembentukan Kata dirancang khusus bagi peminat bahasa Indonesia, khususnya di bidang morfologi. Buku ini sangat tepat bagi peneliti, guru, dan mahasiswa, baik S-1, S-2, maupun S-3. Buku ini terdiri atas sebelas bab, yang secara kronologis memuat perkembangan kajian morfologi, sejumlah konsep dasar morfologi, serta perkembangan teori morfologi. I…