Pembahasan buku ini meliputi pengertian batuan, teori mekanika batuan, penentuan sifat fisik, mekanik, dinamik, dan perilaku batuan hingga klasifikasi massa batuan. Teori dasar mekanika batuan yang diberikan dalam buku ini juga berguna bagi kepentingan perencanaan dan perancangan pembongkaran batuan (ground breaking), baik secara mekanis maupun teknik peledakan.
Buku ini Menyajikan perkembangan teknologi penggalian tersebut , didukung dengan dengan landasan teori , analisis dan contoh penelitian yang harapannya berguna bagi siapa pun yang beraktivitas dalam bisnis penggalian batuan . Buku ini juga bisa menjadi sumber referensi bagi mereka yang sedang belajar bidang terkait misalnya dosen, mahasiswa teknik pertambangan . teknik sipil dan teknik geol…