Buku ini dirancang untuk membantu mahasiswa memahami pokok-pokok manajemen secara cepat dan mengena. Penyajian berbentuk teori dan kasus yang ahrus ditanggapi akan membangkitkan minat mahasiswa untuk belajar dan menguji sendiri.. Selain itu buku ini dilengkapi lampiran metode kuntitatif untuk pengambilan keputusan serta teknik evaluasi dan bagian akhir ditambahkan soal-soal ujian plus jawabanny…