Buku ini mengulas bincangan tentang kaitan tanah, lingkungan dan pertanian berkelanjutan. Pertanian yang berlangsung dalam lingkungan biofisik yang bermutu rendah, berisiko tinggi merusak lingkungan. Bahkan dalam lingkungan biofisik yang bermutu baik, pertanian dapat menimbulkan degradasi lingkungan apabila produksi yang terus meningkat menjadi tujuan pokok. Hal ini terbukti jelas dalam revolus…
Berdasarkan input produksi yang digunakan, FAO (2000) mengategorikan sistem usaha tani menjadi empat kelompok, yaitu pertanian tradisional, pertanian modern, pertanian dengan input eksternal rendah (LEISA), dan pertanian organik. Pertanian tradisional menggunakan input produksi yang tersedia dari tempat usaha saja. Pertanian modern menggunakan input produksi dari luar tempat usaha, seperti peng…
Buku pertanian yang berjudul Tantangan Pengembangan Sumberdaya Lahan Rawa Dan Gambut merupakan buku karya dari Tejoyuwono Notohadiprawiro … [et al.]. Buku ini bermanfaat bagi mahasiswa jurusan pertanian dan juga masyarakat umum yang ingin menambah pengetahuan di bidang pertanian terutama dalam pengelolaan lahan rawa dan gambut. Buku Tantangan Pengembangan Sumberdaya Lahan Rawa Dan Gambut ini …