Iklim organisasi adalah saudara kembarnya dari budaya organisasi, namun dalam perkembangannya, tidak banyak orang yang tertarik untuk mengkaji tentang teori iklim organisasi. Sehingga kalah populer dibandingkan dengan teori budaya organisasi. Terminologi iklim organisasi sudah dikenalkan oleh Kurt Lewin sejak tahun 1939 yang mengadopsi dari istilah iklim psikologi, kendati demikian teori ini se…