Pneumonia adalah salah satu penyakit peradangan akut parenkim paru yang biasanya dari suatu infeksi saluran pernafasan bawah akut dengan batuk dan disertai dengan sesak nafas disebabkan agen infeksius seperti virus, bakteri, mycoplasma (fungi), dan aspirasi substansi asing, berupa radang paru-paru yang disertai eksudasi dan konsolidasi. Keadaan ini memerlukan intervensi keperawatan yang tepat b…
Tingginya angka positif kanker serviks dapat dissebabkan karena rendahnya pencegahan kanker serviks yang dilakukan rendahnya pelaksanaan pencegahan kanke serviks dapat disebabkan beberapa faktor yaitu faktor pendidikan pengetahuan sikap status perkawinan keterjangkauan jarak keterpaparan informasi dan dukungan petugas kesehatan Tingginya angka positif kanker serviks dapat dissebabkan karena ren…
It is very true that teachers frequently face many challenges in their teaching, for example dealing with reluctant students, lack of teaching ideas, limited access to some materials, lack of technology supports, and so on. As consequences, teachers have to think hard to overcome these problems as they are responsible to run the learning process. Additionally, the curriculum changes have also c…
Akar masalah terjadinya kasus ledakan hama pada budidaya padi sawah adalah penerapan pola monokultur Monokultur merupakan penanaman satu jenis tanaman dalam satu hamparan. Pola ini mengakibatkan penyederhanaan keanekaragaman hayati di dalam lahan budidaya atau agroekosistem. Penyederhanaan tersebut akan berimplikasi pada ketergantungan yang tinggi agroekosistem terhadap intervensi manusia. …
Dalam buku ini, penulis menjelaskan berbagai faktor yang mempengaruhi prestasi belajar siswa, baik internal seperti intelektual dan emosional, maupun eksternal seperti lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat. Lingkungan keluarga dianggap sebagai faktor paling dekat dan berpengaruh, dengan peran penting dalam menyediakan dukungan sarana, motivasi, dan disiplin. Lingkungan sekolah, dengan ko…
PEMBELAJARAN DIFERENSIASI terbukti efektif dalam memenuhi kebutuhan belajar peserta didik yang berbeda-beda. Ini karena fokus pembelajaran diferensiasi terletak pada keragaman peserta didik, baik dalam hal cara belajar, preferensi belajar, minat belajar, dan kelemahan serta kekuatan peserta didik terhadap materi yang telah diberikan guru. Pembelajaran diferensiasi menuntut guru untuk terus bel…
Buku ajar Mata Kuliah K3 PP ini secara khusus disusun untuk memberikan panduan dan arahan bagi mahiswa di bidang kesehatan myarakat khususnya peminatan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3), Fakult Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universit Jambi serta mahiswa bidang kedokteran dan kesehatan myarakat pada umumnya. Buku ajar ini juga ditunjukkan sebagai bahan referensi dan atau bahan ajar mri (BAM)…
Buku penyuluhan dan komunikasi pertanian ini merupakan buku ajar yang di harapkan bermanfaat bagi mahasiswa, para pembaca dan para peminat yang konsen pada bidang ilmu penyuluhan pertanian dan komunikasi pertanian . konsep-konsep penyuluhan dan komunikasi pertanian didesain dengan gamblang baik secara teoritism maupun praktis empiris.
Buku ini berisi penjelasan teori singkat tentang transformator, perancangan tranformator daya dari aspek kelistrikan , tipe koneksi dan konfigulasi serta proteksi transformasi daya, aplikasi tranformator daya di industri, aplikasi di pembangkit PLTS yang berbasis inverter, dan aplikasintya untuk tanur busur listrik (Smelter)
Data Science merupakan keterampilan yang membutuhkan ilmu komputer, pemrograman, teknologi, dan statistik yang berada di luar rangkaian pelatihan standar bagi peneliti ilmu sosial. Keterampilan ini mencakup teknologi dan teknik seperti memanfaatkan komputasi Cloud, analisis Big Data, pemrosesan Natural Language, pembelajaran tanpa pengawasan (Unsupervised Learning) seperti analisis Cluster, Web…