Bidang komunikasi, sebagai sebuah ilmu multidisiplin, terus berkembang dengan cepat seiring dengan perkembangan teknologi informasi di era Internet ini. Para peminat kajian komunikasi perlu memahami unsur-unsur yang ada dalam disiplin ilmu komunikasi, mulai dari konsep dasar, teori, model sampai ke perkembangannya di era kontemporer agar dapat melakukan kajian dan analisis yang lebih baik di bi…
Buku ini memberikan gambaran secara komprehensif mulai dari persiapan yang diperlukan sebelum melakukan wawancara dengan jurnalis; bagaimana menyusun dan mengembangkan pesan-pesan pokok sebagai konten untuk disampaikan kepada media; bagaimana menjalani wawancara dengan jurnalis media, baik media cetak, radio, televisi maupun media online; bagaimana mengenali gaya dan tipe-tipe jurnalis media ma…
Buku ini secara kolektif merefleksikan perjalanan pemikiran, perenungan hasil penelitian, diskusi dengan praktisi, dan pengalaman praktik manajemen proyek dengan konteks Indonesia dari ketiga penulis. Uraian yang disajikan di dalam buku dapat berguna sebagai pemantik diskusi dan eksplorasi lanjut serta sebagai pendorong terbentuknya budaya ilmiah dalam mengelola risiko pada proyek dan bisnis di…
Agile leadership merupakan salah satu gaya dalam memimpin sebuah organisasi atau perusahaan, yang mampu mengarahkan anggota supaya bisa bergerak secara cekatan, menghasilkan, dan dapat menyesuaikan diri dalam menghadapi situasi apapun. Pemimpin yang menerapkan agile leadership akan memikirkan solusi masalah yang terjadi dalam jangka waktu yang pendek, hingga jangka panjang. Model kepemimpinan…
Buku ini membahas tentang Manajemen Rumah Sakit “Informasi Cakupan Capaian Target Pelayanan, Manajemen Mutu, Manajemen Efisiensi Pelayanan, Biaya Ekonomi Penyakit, Pendidikan dan Pelatihan” di Rumah Sakit. Buku ini penulis kontribusikan untuk dunia manajemen di Indonesia. Buku ini terdiri dari lima bab. Bab pertama tentang pendahuluan yang meliputi Pentingnya Sistem Informasi Manajemen Rum…
Akuntansi adalah kegiatan jasa yang fungsinya menyediakan informasi keuangan perusahaan. Akuntansi adalah jasa yang mengumpulkan, mengukur, dan mengkomunikasikan data keuangan ke berbagai pengambil keputusan, termasuk kreditur, investor, dan manajer. Akuntansi adalah seperangkat konsep dan teknik untuk mengatur dan meringkas aktivitas ekonomi suatu entitas. Buku ini membahas dasar-dasar akunta…
Komunikasi Publik tidak sekadar menyampaikan program atau keberhasilan institusi kepada masyatrakat, tetapi juga melakukan interaksi sebagai tanggung jawab institusi dalam menjalankan perannya. Apalagi di era digital saat ini, komunikasi publik tentu sangat diperlukan strategi komunikasi yang andal dalam operasionalnya. Konteks digital yang semakin canggih dan media sosial yang sepertinya menj…
Terapi Modalitas Keperawatan Kesehatan Jiwa merupakan buku yang menguraikan tentang terapi modalitas khusus untuk penatalaksanaan pasien gangguan jiwa Buku ini ditulis oleh profesional di bidang Keperawatan Kesehatan Jiwa yang telah berpengalaman baik praktik maupun pendidikan Buku ini disusun secara sistematis dan menguraikan topik tentang Terapi Modalitas Aplikasi Terapi Modalitas dalam Prose…
Buku Audit Internal ini diterbitkan dengan maksud untuk memperkaya khasanah bacaan mengenai perkembangan profesi audit internal yang pada dekade terakhir ini mulai banyak diminati sebagai salah satu karier profesional. Buku ini cocok bagi mahasiswa baik tingkat diploma, profesi akuntansi, sarjana, dan master serta bagi para praktisi auditor internal baik yang bekerja di perusahaan swasta, perus…
Bidang komunikasi, sebagai sebuah ilmu multidisiplin, terus berkembang dengan cepat seiring dengan perkembangan teknologi informasi di era Internet ini. Para peminat kajian komunikasi perlu memahami unsur-unsur yang ada dalam disiplin ilmu komunikasi, mulai dari konsep dasar, teori, model sampai ke perkembangannya di era kontemporer agar dapat melakukan kajian dan analisis yang lebih baik di bi…