Buku "Dasar-Dasar Bioteknologi" menyajikan sebuah panduan komprehensif tentang berbagai aspek penting dalam dunia bioteknologi. Dengan cakupan yang luas, buku ini membahas perkembangan ilmu bioteknologi dari hulu ke hilir, mulai dari perkembangan awal hingga aplikasi terkini. Bab-babnya menguraikan materi genetik, memperkenalkan pembaca pada prinsip dasar yang mendasari manipulasi genetik dalam…
Buku Ilmu Produksi Ternak Kambing dan Domba adalah panduan lengkap yang menyajikan pengetahuan mendalam tentang beternak kambing dan domba. Mulai dari bab pertama, pembaca dibawa untuk memahami konsep dasar beternak serta asal-usul dan perbedaan fisik antara kedua hewan ini. Dengan penekanan pada faktor-faktor yang memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan, pembaca akan mendapatkan pemahaman yan…
Buku Ilmu Radiologi Klinis: Prinsip-Prinsip Pencitraan Diagnostik ini merupakan salah satu media solusi untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan dari calon dokter, dokter umum maupun dokter yang sedang menjalani program pendidikan Dokter Spesialis Radiologi tentang bagaimana menegakkan diagnosis melalui modalitas-modalitas yang sudah disebutkan sebelumnya. Buku ini dapat membantu anda: - Memahami …
Buku Teknik Informatika berjudul AI dan Implementasinya Jilid I adalah jilid 1 dari dua jilid yang telah disusun. Buku ini membahas tentang disiplin ilmu kecerdasan buatan (AI) dan penerapannya dalam berbagai bidang mulai bidang transportasi, manufaktur, industri perikanan, meteorologi, pendidikan, game, kesehatan, pertahanan dan keamanan, pertanian dan sebagainya. Untuk lebih dipahami pembaca,…
Buku ini mencakup berbagai topik penting yang disusun secara sistematis untuk memberikan pemahaman yang menyeluruh kepada para pembaca. Di dalamnya, kami membahas Pengantar dan Lingkup Profesi Kependidikan, yang memberikan gambaran umum mengenai profesi ini dan lingkup kerjanya. Bab mengenai Peran Guru dalam Sistem Pembelajaran menguraikan pentingnya peran guru dalam menciptakan proses pembelaj…
Primatologi memanfaatkan teori dan metode dari berbagai bidang, termasuk anatomi, antropologi, biologi, ekologi, kedokteran, psikologi, ilmu kedokteran hewan, dan zoologi. Lebih dari 500 spesies primata, mulai dari lemur tikus yang kecil hingga gorila yang besar, dipelajari oleh primatolog di berbagai lingkungan, seperti lokasi penelitian lapangan, fasilitas riset, museum, suaka, dan kebun bina…
Buku ini membahas konsep Agrotechno Business, yaitu penggabungan teknologi modern dengan agribisnis untuk meningkatkan produktivitas dan efisiensi di sektor pertanian dan peternakan. Beberapa poin utama yang dibahas yaitu: Definisi dan sejarah perkembangan Agrotechno Business, yang berakar dari agribisnis tradisional dan berkembang seiring kemajuan teknologi. Konsep dasar Agrotechno Business ya…
Buku ini shahihkarena di koreksi sekaligus di uji oleh sang objek penelitian. di dalamnya di bahas pola dan strategi modernisasi manajemen pendidikan Islam di Indonesia menurut pemikiran dan pengalaman ulama intelektual itu. Barangkali inilah buku pertama yang menjlentrehkan secara komprehensif dan signifikan pemikiran sekaligus praktik nyata dari konsep manajemen pendidikan islam .
Mengapa lansia sering mengulang cerita yang sama? Mengapa suara mereka terdengar meninggi seakan sedang menyulut pertengkaran? Mengapa mereka tampak suka melantur dan sulit mendengar pendapat generasi muda? Banyak anak muda yang bersumpah dalam hati bahwa mereka tak ingin menjadi seperti itu saat tua nanti. Rhee Kun Hoo salah satunya. Rhee Kun Hoo, yang menulis buku ini pada usianya yang ke-87,…
Buku ini menjelaskan tentang konsep, perencanaan, pelaksanaan, strategi, pemantauan dan evaluasi pelaksanaan advokasi. Acuan praktis untuk advokasi layanan kesehatan diberikan dalam buku ini. Perencanaan program atau kegiatan yang akan dilakukan advokasi, menentukan tujuan advokasi, dan menyiapkan bahan, strategi, dan sumber daya diperlukan untuk advokasi layanan kesehatan. Kebijakan publik har…