Apa sebenarnya yang terjadi dalam Kerusuhan Mei 1998? Apakah ini peristiwa yang terjadi secara spontan, atau akibat krisis ekonomi dan krisis sosialpolitik yang sudah mencapai titik didih? Menurut pengamatan dan penelusuran Dewi Anggraeni, Kerusuhan Mei 1998 adalah hasil rekayasa dari pihak-pihak yang memanfaatkan krisis ekonomi dan kondisi sosial-politik yang rawan, serta sentimen rasial yang …
Buku ini yang mengulas tentang konsep karakter secara lengkap. Dimulai dari definisi yang sering kali ditemukan berbeda-beda sampai ke konsep pembentukan karakter itu sendiri. Pada era revolusi 4.0 ini karakter tidak tersemai dengan baik di dalam keluarga. Hal ini dikarenakan pergeseran peran orang tua yang mengikuti tuntutan dan perkembangan zaman. Hal ini mendorong lembaga pendidikan untuk me…
Buku Aplikasi Geomorfologi Kuantitatif dalam Eksplorasi Pendahuluan Panas Bumi ini merupakan buku edisi pertama yang menguraikan penerapan konsep geomorfologi kuantitatif pada beberapa daerah panas bumi di Indonesia. Buku ini diterbitkan secara bertahap dengan menyajikan cakupan materi yang lebih komprehensif. Setiap edisi diharapkan dapat mendorong para pembaca dan peneliti untuk mendalami dan…
Angiofibroma nasofaring belia merupakan tumor yang secara histologis jinak namun bersifat ganas. Seringkali gejala yang muncul berupa epistaksis sehingga hanya ditangani sebagai epistaksis biasa. Hal tersebut masih menjadi masalah yang sering dihadapi sejawat dokter di Indonesia.
Bahasa memiliki kontribusi di dalam perkembangan intelektual, sosial, emosional siswa. Bahasa juga berguna untuk mengemukakan gagasan dan perasaan sebagai bentuk partisipasi di dalam masyarakat. Salah satu yang menjadi aspek mutu penggunaan bahasa ialah kemampuan menulis teks persuasi. Kemampuan ini penting dan sangat implementatif di kehidupan sehari-hari. Meskipun begitu, beberapa riset melap…
Dalam era globalisasi dan kemajuan teknologi, dunia pemasaran mengalami perubahan yang sangat cepat dan dinamis. Manajemen pemasaran saat ini dihadapkan pada realita yang penuh tantangan dan peluang. Konsumen semakin cerdas dan terkoneksi dengan mudah melalui platform digital. Perkembangan teknologi juga mempengaruhi cara perusahaan berinteraksi dengan pelanggan dan menciptakan nilai tambah bag…
Buku Kamus Arkeologi dan Prasejarah ini hadir di tengah-tengah kita untuk memudahkan pencarian informasi kearkeologian dan keprasejarahan dengan cara yang mudah, cepat, dan tepat; termasuk memberikan rujukan sumber-sumber bagi yang ingin mengetahui lebih jauh tentang informasi dimaksud. Arkeologi dan prasejarah, dua sisi mata uang yang tak terpisahkan satu dengan lainnya. Arkeologi menyangkut …
Pengertian pasar secara umum adalah tempat bertemunya antara pembeli dan penjual dimana barang atau jasa diperjual-belikan. Pasar juga dapat diartikan sebagai wilayah tempat jual beli dengan jumlah penjual lebih dari satu seperti pasar tradisional, pertokoan, mall, plaza, dll. Di dalam ilmu ekonomi, konsep dari pasar adalah struktur yang memungkinkan para pembeli dan penjual untuk menukarkan je…
Limbah cair domestik merupakan salah satu sumber masalah lingkungan yang perlu ditangani secara serius mengingat semakin menurunnya daya dukung lingkungan untuk melakukan penjernihan kembali (self-purification) terhadap beban pencemaran. Umumnya air limbah kegiatan rumah tangga (domestik) yang dibuang langsung menuju badan air seperti sungai dan danau. Limbah cair domestik yang berasal dari akt…
Buku ini membahas e-Commerce, sejarah e-Commerce, model bisni e-Commerce , mekanisme e-Commerce. e-Commerce retail , B2B e-Commerce, Mobile -Commerce . Periklanan dan pemasaran e-Commerce . sistem pembayaran dan keamanan e-Commerce . hukum dan etika e-Commerce dan e-Commerce melalui komunitas Online.