Buku ini membahas pemahaman dasar tentang konsep utama dalam konsep pencegahan dan pengendalian infeksi. Topik penting yang dibahas mulai dari konsep infeksi, pencegahan infeksi baik di ruang Instalasi Gawat Darurat, Pelayanan Kesehatan, Infeksi saluran pernafasan, Standar Hand Hygiene, Konsep alat pelindung diri, Prosedur penggunaan dan pelepasan APD, Prinsip dekontaminasi peralatan perawatan …
Buku inimembahas tentang : 1. penerapkan kepemimpinan transformasional dan partisipatif menuju sekolah merdeka 2. .Merdeka belajar : antra konsep dan Implementasi demi mewujudkan kebahagiaan peserta didik 3.Problematika guru agama katolik dalam menumbuhkan Iman dan prilaku peserta didik yang bermoral Di SMA 1 kota Komba 4.Penggunaan Bahasa Daerah di SMAN 1 Kota Komba sebagai penyebab kurang t…
Pengelolaan keuangan daerah merupakan subsistem dari sistem pengelolaan keuangan negara dan merupakan elemen pokok dalam penyelenggaraan pemerintah daerah. pengelolaan keuangan yang baik ialah pengelolaan yang bisa mengoptimalkan potensi-potensi pembangunan suatu daerah , sehingga dapat tercapai terget dalam meningkatkan kualitas pembangunan. Berangkat dari riset yang telah penulis lakukan, bu…
Jaringan komunikasi merupakan suatu pola yang teratur dari hubungan antar individu yang dapat diidentifikasi sebagai pertukar-an informasi yang dialami seseorang di dalam sistem sosialnya. Buku ini ditulis melalui sebuah riset ini, telah melewati tahap penyesuaian agar mudah dibaca dan dipahami oleh khalayak yang lebih luas.
Buku ini, mengupas secara komprehensif mengenai Hukum Agraria dari konsep hingga kenyataan. Pembahasan yang disajikan diantaranya; Sejarah, Politik, Hak Atas Tanah, Landreform, Reforma Agraria, Redistribusi Tanah, serta perbandingan hukum seputar reforma agraria. Pada Bagian Akhir,Penulis Melampirkan beberapa jurnal ilmiah terkait hukum agraria guna memperkaya kajian.
Mendidik anak di era digital saat ini tersasa lebih sulit. Perkembangan teknologi yang semakin pesat menjadi tantangan baru bagi para orang tua dan pendidik untuk mendidik anak-anaknya. Pudarnya kreativitas, sulit bersosialisasi, dan anak menjadi pribadi tertutup merupakan dampak negatif yang timbul dari kurangnya pemahaman orang tua dan pendidik dalam mendidik anak-anaknya.
Buku ini menggambarkan tentang konsep penyidikan yang didasarkan pada nilai-nilai prinsip restorative justice. Konstruksi penyidikan dalam sistem peradilan pidana saat ini menggunakan prinsip retributive justice yang fokus orientasinya pada penghukuman pelaku. Oleh karena itu, tugas negara yang diwakilkan kepada penegak hukum (polisi, jaksa, dan hakim) untuk mewakili kepentingan korban hanya se…
Metode Penelitian Kuantitatif: Teori, Metode, dan Praktek adalah buku yang menghadirkan panduan komprehensif tentang pendekatan kuantitatif dalam penelitian ilmiah. Buku ini membahas berbagai aspek yang terkait dengan metode penelitian kuantitatif, mulai dari teori dasar hingga implementasi praktisnya. Penulis membahas secara rinci teori-teori dasar yang menjadi landasan dalam penelitian kuant…
Dalam menciptakan ketahanan pangan, pertanian terus dihadapkan pada tantangan kompleks, salah satunya adalah permasalahan terkait hama tanaman yang dapat merugikan hasil pertanian secara signifikan. Dalam upaya untuk menjawab tantangan ini, konsep pengendalian hama terpadu (PHT) muncul sebagai pendekatan yang holistik dan berkelanjutan. PHT tidak hanya menyasar pengurangan populasi hama, tetapi…