Buku Pengantar Praktik Farmasi Klinis di Rumah Sakit ini, menyajikan materi cukup lengkap, mulai dari konsep pelayanan kefarmasian, Pengertian farmasi klinis dan implemetasi asuhan kefarmasian untuk memberikan pandangan terhadap melaksanakan praktik kefarmasian di rumah sakit. Manfaat dari buku ini adalah sebagai pondasi utama untuk mendalami keilmuan bidang pelayanan kefarmasian yang lebih k…
Ada 8 BAB yang dibahas dalam buku ini. BAB 1 :Pengantar standarisasi obat alam BAB 2 : Proses standarisasi simplisia BAB 3 : Proses standarisasi ekstrak BAB 4 : Standarisasi cemaran mikroba pada ekstrak BAB 5 : Penentuan kadar fenolik ekstrak BAB 6 : Penentuan flavanoid ekstrak BAB 7 : Pola kromatograsi dalam standarisasi ekstrak BAB 8 : Mutu minyak atsiri
Buku ini dirancang untuk memberikan pemahaman yang diperlukan bagi mahasiswa strata S1 dan/atau D4 Ilmu Kesehatan dengan tingkatan KKNI level 6, serta memberikan ketrampilan untuk merancang penelitian epidemiologi dasar. Bab buku ini terturut-turut tersusun membahas landasan ilmu epidemiologi, berbagai ukuran frekuensi penyakit, pengenalan berbagai desain studi epidemiologi, konsep resiko dan h…
Buku "Asuhan Keperawatan Anak dengan Kelainan Kongenital dan Bayi Risiko Tinggi" adalah panduan komprehensif bagi perawat dalam merawat bayi dan anak-anak dengan kelainan kongenital atau risiko tinggi. Buku ini mencakup poin-poin penting seperti perawatan bayi risiko tinggi dengan berat badan lahir rendah (BBLR), hiperbilirubin, asfiksia, serta respirasi distres sindrom. Selain itu, buku ini ju…
Pengaruh global yang kurang kondusif ditengarai dengan buruknya kinerja dan rendahnya daya saing para pelaku ekonomi. Termasuk di dalamnya para pengelola Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Daerah (BUMD). Buruknya kinerja dan relatif rendahnya daya saing ini dicirikan oleh beberapa faktor antara lain rendahnya produktivitas, tingkat efisiensi, motivasi, kemampuan kerja dan sebagainya. Era globa…
Manajemen jalan napas merupakan aspek fundamental bagi seorang anestesiologis. Begitupun, bagi disiplin ilmu kedokteran lainnya. Permasalahan jalan napas dengan adanya obstruksi merupakan penyebab kematian tercepat yang dapat dicegah. Oleh karena itu pemahaman, penilaian, dan manajemen jalan napas adalah merupakan hal yang sangat panting. Manajamen jalan napas membutuhkan pemahaman yang baik da…
Stimulasi merupakan salah satu upaya yang dapat kita lakukan untuk mengoptimalisasi perkembangan anak. Analoginya seperti sebuah pohon, jika kita terus sirami dengan jumlah air yang pas, kita beri pupuk, kita berikan media tanam yang bagus, maka pohon ini akan tumbuh dengan baik. Jumlah air yang pas, pupuk dan media tanam ini bagaikan stimulasi, dan pohon ini adalah bagaikan anak. Kita semua pa…
Industri kimia didefinisikan sebagai suatu kesatuan aktivitas manusia yang dimulai dari pengolahan sumber alam lalu diubah ke berbagai bahan, baik berupa bahan yang dapat dikonsumsi langsung maupun bahan untuk diolah kembali. Aktivitas tersebut bertujuan untuk memenuhi kebutuhan manusia. Bahan baku yang diproses dalam industri ini dapat diperoleh melalui proses penambangan, petrokimia, agrokimi…
Buku Penambatan Molekul ini dapat menjadi bekal pembaca sebagai pengetahuan dasar tentang metode in silico dalam memprediksi dan mengonfirmasi interaksi ligan (molekul obat) di dalam kantung ikatan suatu reseptor. Secara garis besar, bagian awal buku ini menjelaskan dasar penambatan molekul secara umum, dilanjutkan dengan bab-bab berikutnya yang berisi tentang pencarian konformasi, evaluasi kon…
Biologi Kedokteran adalah gerbang pertama yang harus dipelajari oleh civitas akademik S-1 Kedokteran, S-1 Kedokteran Gigi, S-2/Pascasarjana di Fakultas Kedokteran. Biologi Kedokteran mempelajari kehidupan manusia dari struktur fisik hingga tingkat molekul. Kemajuan teknologi seperti bioteknologi, biomolekuler, bioinformatika, proteomik, metabolomik, dan nutrigenomik telah memainkan peran pentin…