Tidak dapat dipungkiri bahwa sudah banyak buku tentang teori belajar dan pengajaran atau pembelajaran yang beredar. Namun demikian buku ini sengaja melakukan positioning dengan mengedepankan komprehensivitas, yaitu mencoba
Epidemiologi Kesehatan Lingkungan atau Epidemiologi Lingkungan adalah studi atau cabang keilmuan yang mempelajari faktor-faktor lingkungan yang mempengaruhi timbulnya (kejadian suatu penyakit), dengan cara mempelajari dan mengukur dinamika hubungan interaktif antara penduduk dengan lingkungan yang memiliki potensi bahaya pada suatu waktu dan kawasan tertentu, untuk upaya promotif lainnya. Dalam…
Buku Implementasi Belajar dan Pembelajaran ini lebih memfokuskan pembahasannya pada perkembangan pembelajaran dan implementasinya, termasuk bagaimana implementasi pada abad ke-21. Bagaimanakah peran guru dalam pembelajaran abad ke-21, sebagai pemandu perubahan, inkubator pembelajaran, dan konsultan pembelajaran? Sudah siapkah para guru di Indonesia untuk menjalankan peran seperti itu? Sesuai de…