Kamus ini berisi ribuan kosakata pada kamus bahasa Korea-Indonesia dan bahasa Indonesia-Korea, dimana kata-kata yang tersusun tersebut kata dasar, kata berimbuhan dan ungkapan. Selain kata-kata sehari-hari, juga terdapat istilah politik kemasyarakatan, diplomatik, ilmu pengetahan, teknik, ekonomi, olahraga, kedokteran dan lain sebagainya. Akan tetapi, tentunya dalam penggunaan kata-kata tersebu…
PEMBELAJARAN DIFERENSIASI terbukti efektif dalam memenuhi kebutuhan belajar peserta didik yang berbeda-beda. Ini karena fokus pembelajaran diferensiasi terletak pada keragaman peserta didik, baik dalam hal cara belajar, preferensi belajar, minat belajar, dan kelemahan serta kekuatan peserta didik terhadap materi yang telah diberikan guru. Pembelajaran diferensiasi menuntut guru untuk terus bel…
Istilah-istilah yang ada di dunia peternakan penting untuk diketahui, dipelajari serta dipahami oleh masyarakat umum dan terutama bagi mahasiswa yang berkuliah di jurusan peternakan. Istilah-istilah peternakan sebagian besar akan ditemukan dalam kehidupan sehari-hari, terutama bagi masyarakat yang memiliki ternak peliharaan ruminansia seperti sapi, kerbau, kambing dan juga domba serta ternak un…
Digitalisasi telah menggeser paradigma organisasi dan publik dalam menyatukan visinya. Ruang digital telah memberikan otoritas kepada organisasi untuk melakukan konstruksi realitas terhadap publik. Otoritasi tersebut memberikan keleluasaan dalam menjalin relasi dengan publik dan menciptakan reputasi organisasi. Hal ini menciptakan cara berkomunikasi dan paradigma baru bagaimana organisasi memba…
Buku ini bukan hanya berisi penjelasan secara konseptual, namun menggunakan beberapa contoh studi kasus dan diimplementasikan menggunakanRapidMiner dan Weka. Sangat cocok sebagai referensi dalam melakukan penelitian di bidangkhususnya denganAlgoritma C4.5 dan Apriori. Secara umum pembahasan di dalam buku ini berkaitan dengan kecerdasan buatan. Kecerdasan buatan merupakan kemampuan suatu sistem …
Tanaman paitan (Tithonia diversifolia) merupakan tanaman semak yang berpotensi besar untuk dijadikan pakan ternak, karena kandungan proteinnya yang tinggi. Kandungan protein kasarnya berkisar 22- 30 % dan megandug asam-asam amino serta bermacam unsur mineral makro dan mikro. Titonia kurang termanfaatkan dengan baik, hanya sebagian orang yang menggunakannya sebagai mulsa atau pestisida alami dan…
Komunikasi dan pemasaran merupakan dua konsep penting yang saling melengkapi satu dengan yang lainnya. Dua konsep tersebut akan efektif untuk dimanfaatkan oleh perusahaan untuk melakukan penetrasi pasar, terutama untuk memperkenalkan berbagai produk baru perusahaan atau target konsumen baru perusahaan. Komunikasi dan pemasaran perlu diintegrasikan dan dipadukan secara proporsional karena perpad…
Foto jurnalistik adalah sebuah bentuk dari jurnalisme (mengumpulkan, menyunting, dan memperlihatkan bahan berita untuk publikasi atau penyiaran) yang menggunakan gambar-gambar dalam rangka mengabarkan sebuah berita. Foto jurnalistik sekarang sering hanya merujuk gambar-gambar diam, meskipun dalam beberapa kasus istilah tersebut juga merujuk kepada video yang digunakan dalam jurnalisme penyiaran…
Pemahaman terhadap teks hadis-hadis dielaborasi beberapa tema berkaitan dengan komunikasi terapeutik, yaitu setiap musibah mengandung hikmah, bahwa sakit bukan karena murka Tuhan, para nabi lebih menderita, butuh kesabaran tinggi menjalani sakit, pasien tidak boleh berputus asa, setiap penyakit ada obatnya, namun perlu usaha melindungi diri dari penyakit dan pasien harus optimis. Kemudian tenag…