Isolasi sosial merupakan penurunan / kehilangan kemampuan individu dalam berinteraksi dengan orang lain akibat gangguan fungsi interpersonal. Buku ini bertujuan memberikan gambaran penerapan asuhan keperawatan pada klien Isolasi Sosial melalui terapi Social Skills Training (SST) dengan pendekatan teori keperawatan Peplau dan Henderson. Asuhan keperawatan di komunitas membutuhkan dukungan dari …
Buku ini membahas tentang Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi Pada Bayi Berat Lahir Rendah. Buku ini penulis kontribusikan untuk dunia kesehatan di Indonesia khususnya terkait Bayi Berat Lahir Rendah. Buku ini terdiri dari enam bab. Bab pertama membahas tentang Pendahuluan. Bab kedua Asuhan Keperawatan pada Bayi Premature dan BBLR yang meliputi Termoregulasi dan Nutrisi, Asuhan Nutrisi pada Bayi Premat…
Buku ini hadir untuk memberikan panduan dan wawasan bagi para pendidik, orangtua, serta semua pihak yang peduli terhadap perkembangan peserta didik agar pembelajaran yang terjadi tidak hanya sebatas transfer ilmu, tetapi juga memberikan makna yang mendalam bagi kehidupan mereka. Pembelajaran bermakna bukanlah sekadar memahami materi pelajaran, tetapi juga bagaimana peserta didik mampu mengaitka…
Bidang komunikasi, sebagai sebuah ilmu multidisiplin, terus berkembang dengan cepat seiring dengan perkembangan teknologi informasi di era Internet ini. Para peminat kajian komunikasi perlu memahami unsur-unsur yang ada dalam disiplin ilmu komunikasi, mulai dari konsep dasar, teori, model sampai ke perkembangannya di era kontemporer agar dapat melakukan kajian dan analisis yang lebih baik di bi…
Jaringan saraf berulang atau recurrent (RNN) merupakan salah satu model jaringan saraf tiruan yang mempunyai peran besar dalam menangani masalah keadaan nonlinear, dimana keluaran memiliki ketergantungan pada variabel waktu, artinya data sebelumnya ikut berperan terhadap keluaran berikutnya. Buku ini menyajikan implementasi jaringan saraf recurrent atau disingkat RNN (recurrent neural network) …
Buku Perkebunan berjudul Buku Empat Dekade Kelapa Sawit di Kalimantan Timur: Kisah Pertumbuhan dan Tantangan Berkelanjutan merupakan karya Odit Ferry Kurniadinata, dkk. Buku ini menelusuri perjalanan empat dekade industri kelapa sawit, dari awal yang sederhana pada dekade 1980-an hingga menjadi kekuatan global dalam praktik perkebunan berkelanjutan. Menghadirkan kisah transformasi ekonomi, sosi…
Buku paradigma pembangunan pertanian di kabupaten bulungan provinsi kalimantan Utara ini merupakan sebuah pemikiran yang di tuangkan untuk dapat memjadi referensi dan bahan pemikiran dalam menyusun strategi dan skenario rencana aksi pengembangan sector pertanian, serta dapat menjadi bahan valuasi terhadap pengembangan tanaman pangan dan hortikulturandi kalimantan Utara
Buku ini, yang dipandu oleh kesungguhan dan kearifan, mempersembahkan pandangan yang mendalam tentang bagaimana pendidikan agama Islam dapat diimplementasikan secara inklusif dan penuh kearifan dalam realitas yang kaya akan pluralitas. Perspektif multikultural yang diusungnya menjadi pencerminan dari pentingnya menghargai dan merangkul perbedaan budaya serta nilai-nilai yang melintasi batas-bat…
Buku ini memberikan gambaran secara komprehensif mulai dari persiapan yang diperlukan sebelum melakukan wawancara dengan jurnalis; bagaimana menyusun dan mengembangkan pesan-pesan pokok sebagai konten untuk disampaikan kepada media; bagaimana menjalani wawancara dengan jurnalis media, baik media cetak, radio, televisi maupun media online; bagaimana mengenali gaya dan tipe-tipe jurnalis media ma…
Buku ini secara kolektif merefleksikan perjalanan pemikiran, perenungan hasil penelitian, diskusi dengan praktisi, dan pengalaman praktik manajemen proyek dengan konteks Indonesia dari ketiga penulis. Uraian yang disajikan di dalam buku dapat berguna sebagai pemantik diskusi dan eksplorasi lanjut serta sebagai pendorong terbentuknya budaya ilmiah dalam mengelola risiko pada proyek dan bisnis di…