SINTAKSIS akan mempelajari struktur kalimat serta hubungan antara unsur frasa (kumpulan kata), klausa (kumpulan frasa), dan kalimat (kumpulan klausa) dalam sistem bahasa. Sintaksis sebagai bagian dari ilmu bahasa bertujuan untuk menjelaskan hubungan antara unsur-unsur itu, baik berdasarkan fungsi dalam kalimat maupun makna yang disampaikan. Dalam sintaksis, penting untuk memahami bagaimana kat…
Kesalahan berbahasa adalah suatu peristiwa yang bersifat inheren dalam setiap pemakaian bahasa baik secara lisan maupun tulis. Baik orang dewasa yang telah menguasai bahasanya, anak-anak, maupun orang asing yang sedang mempelajari suatu bahasa dapat melakukanesalahan-kesalahan berbahasa pada waktu mereka menggunakan bahasanya. Kesalahan- kesalahan berbahasa ini menyebabkan gangguan terhadap per…
Sebagai mahasiswa, memiliki keterampilan membaca cepat sangat penting bila ingin maju dan berkembang serta tidak ketinggalan dengan situasi "bom informasi" sekarang ini. Dengan keterampilan ini Anda sebagai mahasiswa tidak akan ketinggalan dalam menyikapi pesatnya arus informasi dan gagasan yang setiap hari membanjiri media cetak (buku-buku, majalah dll) dan elektronik (internet). Dengan kemamp…
Dalam penulisannya, penulis mencoba mebedah seluk-beluk kalimat dengan komponen-komponen pembentuknya. Penjelasan yang menyangkut komponen-komponen tersebut diarahkan kepada pemberian bekal teori secara rinci. Buku ini diperkaya oleh kutipan beberapa karya penulis terdahulu: Alwi, et. al, Bloomfield, Bultom-Robert, Chonsky, Ramlan, Sakri, Suparman, Valin and LaPolla, Verhaar, dan penulis lai…
Cetakan I analisis Wacana ini telah habis dalam tempo satu tahun. Oleh sebab itulah buku ini diperlengkapi dengan pengertian bahasa, fungsi, penguasaan dan tindak bahasa pada bab I. Pada Bab I, dibicarakan tentang hakikat bahasa, fungsi, penguasaan bahasa, tindak bahasa, dan penganalisa wacana. Pengertian wacana referensi subtitusi, ellips, konjungsi, akan dibahas pada bab II.
Language, as a quintessential tool of human expression, forms the backbone of our interactions, allowing us to communicate thoughts, emotions, and ideas with remarkable depth and complexity. Among the myriad languages spoken across the globe, English stands out as a global lingua franca, bridging cultures, facilitating commerce, and fostering international understanding. At the heart of this li…
Buku ini merupakan hasil pencarian, artikulasi, dan refleksi pemaknaan dari banyak fenomena serta aktivitas berbahasa. Era pascakebenaran ditandai dengan menjamurnya praktik berbahasa yang bermuatan kebohongan dan manipulasi. Kita dihadapkan pada konflik sosial akibat aktivitas berbahasa yang tidak ramah lingkungan, bahkan konflik diawali dari kegagalan manusia dalam berbahasa. Untuk itu, menci…
Manusia dari zaman ke zaman memerlukan bahasa sebagai penyampai pesan dan makna, baik secara tulis maupun lisan. Dalam berbahasa manusia bisa mengonstruksi sebuah budaya dan peradaban. Manusia memenuhi kebutuhan hidup agar tetap bisa eksis tentu masih menggantungkan peran bahasa sebagai piranti komunikasi. Praktik berbahasa dalam kehidupan manusia tentu sangat unik dan menarik untuk diteliti. P…