Buku Pengantar Teknologi Pengembangan Bambu untuk Desain Arsitektur merupakan buku kelanjutan dari Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi 2017 "Pengembangan Teknologi Bambu untuk Daerah Tertinggal yang Rawan Bencana'. Pada awalnya buku itu dipersiapkan sebagai buku pedoman pelaksanaan pembangunan konstruksi bambu kepada masyarakat. Dilihat dari materinya, buku ini dapat dan layak digunakan sebaga…
Tujuan utama pengembangnan wilayah adalah pemerataan pengembangan antarwilayah baik secara fisik maupun sosial ekonomi wilayah. Dalam perencanaan pengembangan wilayah perlu didukung ilmu lain yang berhubungan dengan pengembangan fisik dan ekonomi wilayah, seperti ilmu evaluasi dan perencanaan penggunaan sumber daya lahan.
Etnomusikologi merupakan bagian dari etnografi yang berusaha meneliti kehidupan suatu masyarakat atau kelompok dengan tujuan untuk mendeskripsikan , mempelajari , menganalisis dan menafsirkan pola-pola budaya dari suatu masyarakat atau kelompok mencakup perilaku , kepercayaan pandangan ,pengetahuan yang di anut. pada buku ini terdapat 2 macam kerja lapangan yang di lakukan dengan 2 objek dan o…
Manusia memiliki ketergantungan besar terhadap cahaya untuk membantu menjalankan berbagai kegiatan dan memahami segala sesuatu yang ada di sekitar mereka. Cahaya juga berperan penting dalam kesehatan manusia, khususnya pencahayaan alami, di samping membantu menciptakan rasa aman, suasana nyaman serta mendukung keselamatan manusia dalam beraktivitas. Selain itu, cahaya juga memengaruhi sisi psik…
Buku ini membahas tentang dasar-dasar koreografi, yaitu : elemen dasar tari ( body, action, space, time, energy ), gerak lokomotor, non lokomotor dan manipulatif, gestur dan contoh penciptaan tari dengan metode engkle ( entering in environment, navigation, googling, knitting and validation, locking and evaluation) konsep dibahas lebih detail dengan disertai foto pertunjukan tari, mudah difahami…
Perancangan merupakan sebuah proses inti yang wajib dipahami dan dikuasai dalam bidang Arsitektur. Inti dari proses pembelajaran di berbagai kampus dengan Program Studi Arsitektur, Studio Perancangan terutama pada mata kuliah Studio Perancangan Arsitektur V. Mata kuliah ini merupakan mata kuliah perancangan terakhir sebelum memasuki tahap skripsi/tugas akhir sehingga tugas besar pada mata kulia…
Buku ini terdiri dari tiga belas Bab, buku ini juga memuat bab-bab tambahan dari temuan arkeologis di Yin-ch'ueh-shan maupun kisah-kisah dari berbagai sumber dimana nama Sun Wu dikenal, tetapi juga dalam arti bahwa sang penulisnya menyadari bahwa Sun-tzu sungguh merupakan buku filosofi berperang dan dalam pendahuluannya ia memberikan penjelasan tentang latar belakang filosofi dari karyanya.
Kebudayaan selalu terbuka pada proses peniruan dan pengambilan unsur dari kebudayaan asing. Proses itu terkadang juga diikuti oleh usaha melokalkan unsur – unsur asing tersebut sesuai dengan kemampuan, kebutuhan dan kepentingan konteks budaya yang mengadopsi unsur tersebut. Dalam hal ini, Gambus merupakan salah satu contoh proses budaya tersebut. Namun, pada perkembangan-nya, gambus yang ada …
Buku ini membahas tentang musik dalam periode klasik (classic period) dan romantik (romantic period) secara historis dan analitis. Secara historis, penjelasan dalam buku ini melibatkan penjelasan tentang konteks masing-masing zaman, khususnya dalam masyarakat barat. Hal ini dilakukan berdasarakan pemahaman bahwa perkembangan musik tidak dapat lepas dari konteks masyarakat yang ada dalam masing…