Mengapresiasi karya sastra adalah sebuah kegiatan yang harus dibina, dilatih terus menerus oleh setiap orang ynag mau memahami karya sastra, agar memperoleh hasil yang baik dan benar. Untuk menghasilkan apresiasi yang baik, maka seseorang harus mampu mengasah beberapa kemmapuan, seperti kemampuan membaca, kemampuan merasa, kemampuan berpikir, dan kemampuan bertindak. Atau dengan kata lain kem…
Buku ini telah mempertemukan pemikiran peneliti linguistik Jepang dari yang fokusnya sosiolinguistik, pragmatik, semantik, sintaksis, hingga morfologi Jepang. Selain itu, buku ini juga menyatukan hasil analisis peneliti sastra Jepang yang bidang fokusnya meliputi kesusasteraan zaman modern hingga kuno. Masing-masing peneliti memberikan sumbangan penting dan saya berusaha memastikan bahwa pemiki…
Buku ini merupakan buku ajar yang disusun berdasarkan hasil kajian. Oleh karena itu, pada buku ini disajikan capaian pembelajaran sehingga dapat menjadi gambaran ruang lingkup isi buku. Salah satu jenis prosa fiksi yang popular, selain cerita pendek atau cerpen adalah novel. Jenis prosa fiksi ini merupakan karya sastra yang banyak ditulis orang, namun juga tidak sedikit yang mengalami kesulitan…
Sebuah cerita fiksi hadir di hadapan pembaca secara menyeluruh dan sekaligus sebagai sebuah kesatuan. Fiksi dibangun oleh berbagai unsur intrinsik pendukungnya, namun tiap unsur itu tidak hadir secara sendiri-sendiri dan terpisah. Semua unsur intrinsik pendukung eksistensi sebuah karya fiksi, saling berkaitan secara erat untuk secara bersama membentuk sebuah kemenyeluruhan indah dan padu. Namun…
Puisi merupakan bentuk karya yang sangat abstraktif sebagai sebuah pengalaman yang dituliskan karena bahasa-bahasa yang digunakan memiliki aspek-aspek simbolis dan tersembunyi sehingga pembaca membutuhkan refleksi pengalaman mereka sendiri untuk membongkar bahasa-bahasa tersebut agar dimungkinkan mendapatkan serpihan-serpihan makna dari puisi tersebut. Ini adalah dua proses berbeda, yakni produ…
Buku teks ini dapat dijadikan sebagai referensi dalam mata kuliah Apresiasi Prosa Fiksi di perguruan tinggi dan dapat dijadikan rujukan dalam penelitian sastra.
"Kritik secara umum dapat ditelusuri dalam khazanah kosa kata bahasa Indonesia. Kritik diberi arti kecaman, tanggapan yang disertai uraian dan pertimbangan baik buruk terhadap satu hasil karya dan pendapat. Menurut Wellek dan Warren (dalam Pradopo 2009: 92) kritik sastra merupakan salah satu studi sastra. Studi sastra meliputi tiga bidang, yaitu teori sastra, sejarah sastra dan kritik sastra. …
Buku ini disusun dalam enam bagian, bagian pertama pendahuluan. Bagian ini menjelaskan mengenai peristiwa perbudakan yang terjadi sejak era antebellum yang masih diresepsi dalam sastra Amerika hingga kini. Bagian kedua berisi uraian selintas mengenai genealogi perbudakan orang kulit hitam dan munculnya sastra perbudakan. Pemaparan ini dapat memberikan kejelasan bukan saja kronologi perbudakan, …
Buku ini disusun sebagai upaya pemenuhan kebutuhan bahan ajar untuk mata kuliah pendidikan bahasa sastra indonesia di SD kelas rendah. pendidikan bahasa di SD kelas Tinggi pendalaman materi PPG SD prajabatan dan PPG SD dalam jabatan . Buku ini membahas tentang : Bab 1. TPACK ( Tecnological, Pedagogical Content Knowledge) Bab 2. Hakikat,Fungsi, Kedudukan Bahasa IndonesiA dan pemerolehan Bah…
Kau akan bertemu Jacks lagi dan, saat itu terjadi, jangan tertipu gara-gara lesung pipinya yang menawan, mata birunya yang memukau, atau kupu-kupu yang beterbangan di perutmu ketika dia memanggilmu Rubah Kecil—itu bukan panggilan sayang. Itu manipulasi. Dia adalah Takdir dan baginya kau hanyalah alat untuk membuka Pelengkung Valory, yang menyimpan sesuatu yang sangat dia inginkan. Dia adalah…