Kisah kelahiran yang penuh berkah ini sampai ke negeri ini lebih dari seribu dua ratus tahun lalu. Nenek moyang kita mendengarnya dari Muhammad bin Qasim dan tentaranya. Terbukti ini menjadi kisah paling manis yang pernah ada. Sejak jaman Qasim, kisah ini diceritakan dan dinyanyikan dari satu generasi ke generasi berikutnya. Namun, kisah ini tidak pernah membuat bosan dan selalu mempesona kaum …
Berita suksesnya pemuda Surabaya melucuti seniata tentara Jepang pada tanggal 1 Oktober 1945, segera mendorong pemuda di berbagai daerah untuk bertindak serupa. Yang membedakan di Semarang, usaha tersebut meledak menjadi pertempuran sengit yang menelan banyak korban hingga ribuan pemuda dan ratusan tentara Jepang. Peristiwa yang dikenal dengan sebutan Pertempuran 5 Hari di Semarang itu tidak ha…
Keterampilan riset menjadi kebutuhan mendasar bagi tenaga pendidik, baik itu guru maupun dosen, bahkan pengawas dan widyaswara. Demi kepentingan karier dan profesinya, mereka membutuhkan pengetahuan, pengalaman sekaligus keterampilan riset yang tepat. Oleh karena itu, buku ini akan sangat bermanfaat baik untuk tenaga pendidik, peserta didik maupun widyaiswara dan pengawas, khususnya dalam pengu…
Buku bertajuk Ragam Sejarah tentang Buton dan Maluku ini merupakan kumpulan esai yang mengupas diskursus sosial budaya maritim Buton dan Maluku, dengan pendekatan historical from below. Direkonstruksi tanpa metodologi sejarah yang ketat, tidak terstruktur rapi sebagaimana sejarah umumnya, karya ini hanyalah serpihan-serpihan fakta yang berserak. Sebuah pendekatan yang mengarusutamakan peran mas…
Buku ini didekasikan untuk memperkaya bahan ajar juga sebagai pengantar populer pada sejarah dan budaya australia. Dalam jilid pertama dari seri yang akan di terbitkan . pembahasan di mulai dari masa pra sejarah , kedatangan bangsa eropa , sampai proses awal kolonisasi yanh berujung pada kedatangan bangsa eropa yang berujung pada ekses- eksesnya mereka yang terlibat penduduk asli maupun pendat…
Buku ini disusun untuk mengisi kekosongan di antara tulisan tentang sejarah Korea yang ada di Indonesia. Korea merupakan salah satu negara di kawasan Asia yang paling maju dan memiliki taraf kehidupan yang tinggi. Seperti negara-negara maju lainnya, Korea juga sangat menjunjung tinggi sejarah bangsanya. Upaya Korea untuk melestarikan sejarah negaranya ini, rupanya memberikan dampak besar ter…
Buku ini membahas perihal kemampuan sistem informasi georafis sebagai suatu sistem yang mengintergrasikan informasi yang berhubungan dengan permukaan bumi dengan perencanaan wilayah. Secaralebih spesifik, buku ini mengkaji sistem informasi georafis (SIG) untuk memetahkan lokasi desitinasi wisata, lokasi pendidikan, lokasi permukiman, lokasi pelabuhan, dan bidang transformasi
Revolusi industri 4.0 ditandai dengan lompatan tehknologi komunikasi berbasis internet atau online. Hal itu akan berdampak serius pada peradaban. Namun di sisi lain semakin banyak kemudahan dan perubahan ekonomi dengan tumbuhnya unicorn atau startup yang jauh berbeda dengan ekonomi konvensional. Demikian pula dunia politik mendesak para pegiat politik di Lembaga legislatif dan partai politik, t…
“Buku ini merupakan cerita perjalanan penulis selama tujuh minggu di Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya pada tahun 2016. Sebuah kabupaten di wilayah pegunungan tengah Papua yang memiliki tingkat keterjangkauan sangat susah. Satu-satunya transportasi untuk menuju ke sana yaitu pesawat “capung” berkapasitas 1ton barang atau 10 penumpang. Buku ini terdiri dari dua bagian. Bagian pertama, …
Buku ini menjadi pamungkas dari trilogi best seller Susan Wise Bauer, yakni Sejarah Dunia Kuno dan Sejarah Dunia Abad Pertengahan. Pada babak ini, linimasa mengalir sejak dibangkitkannya kembali Perang Salib, hingga takluknya Konstantinopel kepada kekaisaran Ottoman. Di tengah berkembang pesatnya logika Aristotelian dan rasionalitas Yunani, Paus terus menerus menyerukan perang salib. Namun, har…