Text
Panduan Implementasi Pendidikan Budi pekerti : Untuk SD,SMP dan SMA
Nilai akhlak, moral, dan budi pekerti yang luhur sangat penting artinya bagi semua warga negara. Suatu bangsa atau negara bisa runtuh karena pejabat negara dan warga masyarakatnya tidak memiliki nilai moral dan budi pekerti yang luhur. Moral dan budi pekerti luhur merupakan hasil dari proses panjang penanaman dan pengembangan nilai-nilai kebaikan dan spiritualitas. Nila- nilai tersebut harus ditanamkan kepada anak-anak sejak dini, antara lain melalui pendidikan budi pekerti di sekolah.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 370.114 NAS p |
Penerbit | Bandung : Yrama Widya., 2016 |
Deskripsi Fisik | vi. 138 Hlm. : Ilus, ; 21 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-374-253-0 |
Klasifikasi | 370.114 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet ke 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | Rahmat Ruhyana |
Pernyataan Tanggungjawab | Nasin Elkabumaini |
Tidak tersedia versi lain