Text
Pedoman Mengajar Efektif Teori dan Model Pembelajaran
Secara kategoris, buku ini menguraikan konsep, teori, model, dan perencanaan bahan pengajaran yang efektif. Uraian yang ada dalam buku ini dapat disesuaikan pada kelas mana pun dengan mudah, sehingga guru dan istruktur pendidikan dapat menggunakan panduannya di kelas multikultural. Buku Pedoman Mengajar Efektif ini dapat membantu guru untuk merancang dan merencanakan pengajaran secara sistematis, sehingga dapat menggambil tindakan yang tepat untuk mencapai pengajaran dan pembelajaran efektif. Selain itu, buku ini juga memaparkan kemampuan yang dibutuhkan guru untuk merancang format yang fleksibel secara grafis, yang cocok untuk semua jenis peserta didik di dalam kelas.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 371.10202 QAI p |
Penerbit | Bandung : Remaja Rosdakarya., 2017 |
Deskripsi Fisik | xvi, 120 hlm. : ilus. ; 24 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-446-174-4 |
Klasifikasi | 371.102 02 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | cet.1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | - |
Tidak tersedia versi lain