Text
Kemahiran berbahasa indonesia untuk perguruan tinggi
Buku Kemahiran Berbahasa Indonesia untuk Perguruan Tinggi: Buku Pegangan Mata Kuliah Wajib Umum (MKWU) Bahasa Indonesia Kurikulum 2013 di PerguruanTinggi berisi tentang berbagai materi penggunaan kaidah berbahasa Indonesia yang biasa digunakan dalam perguruan tinggi antara lain eksplorasi teks akademik dalam berbagai genre makro, seperti laporan buku, proposal penelitian, proposal tugas akhir, laporan penelitian, artikel ilmiah, danesai, serta tentang cara mengembangkan kemampuan berbicara akademik, khususnya dalam presentasi.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 499.2210711 KEM |
Penerbit | Jakarta : Bumi aksara., 2017 |
Deskripsi Fisik | x, 222 hlm.: ilus.; 23 cm |
Bahasa |
Ind. |
ISBN/ISSN | 978-602-217-980-1 |
Klasifikasi | 499.2210711 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | cet. ke 2 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | - |
Tidak tersedia versi lain