Text
Sintesis Obat
SINTESIS OBAT Dalam perkembangan penemuan obat, mendapatkan kandidat obat baru yang berasal dari bahan alam dapat tidak mencukupi permintaan dikarenakan dapat terjadi eksploitasi pada tumbuhan, sehingga para ahli kimia farmasi mensintesis obat secara kimiawi yang didasarkan pada struktur kimia kandidat obat yang berasal dari bahan alam. Tentunya hal ini membutuhkan keahlian sintesis balik atau yang disebut dengan retrosintesis. Pada buku ini terdiri dari 9 bab, yaitu:
BAB 1 : KONSEP SAR DAN QSAR
BAB 2 : PERENCANAAN, PERSIAPAN. DAN PELAKSANAAN REAKSI KIMIA
BAB 3 : RETHOSINTESIS
BAB 4 : DISKONEKSI SATU GUGUS C-X
BAB 5 : PRINSIP - PRINSIP DASAR SINTESIS SENYAWA AROMATIK
BAB 6 : GUGUS PELINDUNG DAN SELEKTIVITAS
BAB 7 : SINTESIS OBAT ANTI DEPRESAN
BAB 8 : SINTESIS OBAT ANTIKANKER
BAB 9 : SINTESIS OBAT ANALGESIK ANTIPIRETIK
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 610 TAT s |
Penerbit | Yogyakarta : Pustaka Baru Press., 2021 |
Deskripsi Fisik | vi, 169 Hlm. : Ilus, ; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-376-749-6 |
Klasifikasi | 610 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Tatiana siska wardani |
Tidak tersedia versi lain