Text
Psikologi pertumbuhan pribadi positif
Buku ini adalah sebuah karya yang berisikan kisah para psikiatri saat menjalani kehidupannya yang dapat dibilang cukup memilukan sampai akhirnya sangat berpengaruh pada kesehatan mental mereka. Kisah yang terjadi dalam hidup para psikiatri itu membuat mereka dapat membuat model model kesehatan pribadi yang saat ini dapat dijadikan pembelajaraan oleh masyarakat luas, terutama orang-orang yang menekuni bidang psikologi. Tujuh model yang diuraikan, merupakan model yang dapat diterapkan oleh setiap orang untuk menjaga mentalnya.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 158.1 BAI p |
Penerbit | Bandung : Refika Aditama.., 2020 |
Deskripsi Fisik | xiv, 282 hlm. : ilus. ; 25 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-7060-83-3 |
Klasifikasi | 158.1 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Mif Baihaqi |
Tidak tersedia versi lain