Text
Dasar-dasar Deep learning dan Implementasinya
Dalam sepuluh tahun terakhir, pada ilmu Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence) berkembang metode pembelajaran pada mesin yang dikenal dengan nama Deep Learning. Metode ini berkembang cukup pesat, didukung oleh perkembangan kemampuan hardware yang juga cepat dan memadai. Deep learning merupakan sebuah metode pembelajaran terhadap data yang bertujuan untuk membuat representasi (abstraksi) data secara bertingkat menggunakan sejumlah layer pengolahan data. Deep learning menekankan bahwa representasi data tersebut tidak dibuat secara eksplisit oleh manusia tetapi dihasilkan oleh sebuah algoritma pembelajaran.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 371.3 YAY d |
Penerbit | Yogyakarta : Gava Media., 2021 |
Deskripsi Fisik | xiv, 152 Hlm.: Ilus. ; 23 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-7498-77-3 |
Klasifikasi | 371.3 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet Ke 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Yaya Heryadi |
Tidak tersedia versi lain