Text
Dasar-dasar ilmu manajemen : pengantar menguasai ilmu manajemen
Bayangkan, dalam dua bulan ke depan Anda dapat meraih untung dari usaha yang Anda rintis sendiri. Ingatlah, Anda pun pantas meraih kesuksesan, sehingga Anda dapat memberikan dampak positif kepada siapa pun. Akan tetapi, apa pun bisnis yang hendak Anda kelola dan kembangkan, pasti akan diikuti oleh tantangan, risiko, dan hambatan. Dan masalah yang sering kali dihadapi oleh para pebisnis pemula adalah pengelolaan dan pembiayaan (modal). Melalui buku ini, penulis menjelaskan tentang konsep dasar ilmu manajemen, perencanaan manajemen, pengorganisasian, serta pengelolaan SDM.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 658 ERN d |
Penerbit | Yogyakarta : Unicorn., 2021 |
Deskripsi Fisik | viii, 180 hlm.: ilus.; 20 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-7115-52-6 |
Klasifikasi | 658 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Erna Novitasari |
Tidak tersedia versi lain