Text
Pengantar akuntansi 2 : adaptasi Indonesia
Buku ini akan memberikan pengalaman belajar akuntansi yang mengesankan karena disertai dengan pembelajaran tentang lingkungar bisnis di Indonesia. • Cerita Pembuka Bab Baru memberikan contoh perusahaan nyata serta wawasan yang bermanfaat dari praktik sebenarnya. • Dari PSAK memperkenalkan Standar Akuntansi Keuangan terbaru. Fitur "Dari PSAK" akan menyoroti perbedaan atau persamaan PSAK dengan topik yang didiskusikan di setiap bab. • Seputar Bisnis menunjukkan relevansi ilmu akuntansi dengan praktik bisnis sebenarnya. • Hubungan Internasional menjelaskan hubungan antara IFRS dan PSAK. • Analisis dan Interpretasi Keuangan menyoroti laporan akuntansi perusahaan terkenal di Indonesia. • Latihan dan Soal disajikan dalam konteks Indonesia.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 657.042 PEN |
Penerbit | Jakarta : Salemba Empat., 2018 |
Deskripsi Fisik | xvi, 660 hlm. : ilus. ; jil.2. ; 28 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-979-061-753-7 |
Klasifikasi | 657.042 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Ed.4 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Carl S. Warren...(et al) |
Tidak tersedia versi lain