Text
Hidrogeologi Pertambangan
Hidrogeologi merupakan bagian dari hidrologi yang mempelajari penyebaran dan pergerakan air tanah dalam tanah dan batuan di kerak bumi (umumnya dalam akuifer). Pada dasarnya hidrogeologi membahas menganai pergerakan dan kondisi air tanah. Dalam dunia Pertambangan, air tanah menjadi suatu masalah yang sangat urgent bagi para engineer. Air tanah sangat mempengaruhi kegiatan pertambangan baik itu tambang terbuka, terlebih lagi tambang bawah tanah.
Pengumpulan data dan hidrogeologi dilakukan dalam persiapan penambangan, umumnya mulai pada tahap pre-feasibility study. Data-data hidrogeologi digunakan sebagai laporan didalam tahap studi kelayakan, sekaligus sebagai dasar perancangan tambang. Jika personel di perusahaan, khususnya perusahaan pertambangan ingin expert dalam hal ini, maka pelatihan ini adalah salah satu cara untuk dapat memperdalam mengai pengetahuan hidrogeologi untuk pertambangan secara mendalam.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 551.490228 SHA h |
Penerbit | Samarinda : Mulawarman University Press., 2019 |
Deskripsi Fisik | xxvi, 342 hlm. : ilus. ; 25 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-7480-08-2 |
Klasifikasi | 551.490228 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | cet 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Shalaho Dina Devy |
Tidak tersedia versi lain