Text
Akuntansi biaya teori dan penerapannya
Buku ini berisi tentang seluk beluk akuntansi, bail teori maupun aplikasinya. Buku ini memuat tata cara penggunaan akuntansi yang dilengkapi dengan contoh-contoh dan soal latihan agar lebih memudahkan para pembaca untuk mempelajarinya. Akuntansi biaya ini adalah ilmu yang mempelajari akuntansi perhitungan biaya produksi yang terjadi di perusahaan. Produk yang dihasilkan oleh perusahaan akan sangat penting diketahui berapa harga pokok produknya, dengan mengetahui harga pokok produk yang benar sesuai teori maka akan dengan mudah menentukan laba dan bahkan akan lebih mudah menentukan harga jual.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 657.42 WIR a |
Penerbit | Yogyakarta : Pustaka Baru Press., 2022 |
Deskripsi Fisik | viii, 160 hlm.: Ilus.; 23 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-1674-29-1 |
Klasifikasi | 657.42 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Wiratna Sujarweni |
Tidak tersedia versi lain