Text
Revolusi mental dalam pendidikan
Buku ini membahas : Dalam bidang pendidikan, revolusi mental harus mampu menanamkan nilai-nilai yang berharga bagi guru, kepala sekolah, dan pengawas, sebagai bekal bagi mereka untuk memberikan layanan yang optimal kepada peserta didik, sehingga mampu melahirkan generasi emas., memperoleh pencerahan berkaitan dengan konsep revolusi mental; kedua, memperoleh penyegaran dari contoh-contoh yang disajikan dalam buku ini. Meskipun anda tidak akan menemukan jawaban yang utuh dan menyeluruh terhadap berbagai persoalan bangsa melalui buku ini; mudah-mudahan buku ini mampu mendongkrak semangat anda.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 370.2 MUL r |
Penerbit | Bandung : Remaja Rosdakarya., 2015 |
Deskripsi Fisik | x, 206 Hlm. : Ilus, ; 24 Cm |
Bahasa |
Ind. |
ISBN/ISSN | 978-979-692-624-4 |
Klasifikasi | 370.2 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Mulyasa, H.E |
Tidak tersedia versi lain