Text
Teknologi Alat bantu penamgkapan Ikan
Indonesia merupakan negara kepulauan dari Sabang sampai Merauke dengan wilayah perairan yang sangat luas. Wilayah perairan dan lautan di Indonesia dihuni oleh berbagai jenis ikan dan biota perairan lainnya. Untuk memanfaatkan potensi sumber daya ikan secara maksimal, diperlukan bukan hanya ilmu pengetahuan dan teknologi penangkapan ikan, tetapi usaha untuk mengoptimalkan pemanfaatan teknologi alat bantu dalam menunjang kegiatan operasi penangkapan ikan.
Buku Teknologi Alat Bantu Penangkapan Ikan memuat materi lengkap dan teknis tentang berbagai jenis alat bantu utama dalam proses penangkapan ikan, seperti jaring, pancing, bubu, trawl, dan berbagai jenis alat tangkap lainnya. Teknologi alat bantu penangkapan ikan terkini juga dibahas dalam buku ini, baik untuk mengumpulkan ikan, mencari keberadaan ikan, menentukan daerah penangkapan, maupun mempermudah pengoperasian alat tangkap. Buku ini siap membantu para siswa dan mahasiswa pelayaran, kelautan, dan perikanan untuk memahami teknologi serta menggunakannya dalam penangkapan ikan.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 639.2028 SUD t |
Penerbit | Jakarta : EGC., 2017 |
Deskripsi Fisik | viii, 197 hlm.: ilus.; 24 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-979-044-753-0 |
Klasifikasi | 639.2028 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Sudirman, H |
Tidak tersedia versi lain