Text
Penyusunan Perangkat Pelayanan Bimbingan dan konseling
Buku ini tidak hanya memberikan keterampilan praktis berupa langkah‐langkah praktikal dalam menyusun dan mengembangkan program BK. Lebih dari itu, jika petugas BK dan konselor menginginkan capaian dan target yang betul‐betul maksimal dan mampu memunculkan perubahan‐perubahan yang positif dalam diri peserta didik, maka pengelolaan dan pengembangan program ataupun layanan BK harus memanfaatkan pendekatan manajemen yang rasional dan ilmiah. Kehadiran buku ini akan membantu petugas BK dan konselor memiliki penguasaan yang memadai tentang asumsi pokok, prinsip dasar, serta acuan konseptual yang melatarbelakangi penyusunan suatu program. Karenanya, buku ini sangat dianjurkan dibaca oleh seluruh petugas bimbingan sekolah dan konselor di sekolah.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 371.4 GUS p |
Penerbit | Jakarta : Kencana., 2021 |
Deskripsi Fisik | xiv,hal.190.;20 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-623-218-859-4 |
Klasifikasi | 371.4 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | cet.1. |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Gusman Lesmana |
Tidak tersedia versi lain