Text
Jika Kita Tak Pernah Baik-baik Saja
Bagaimana caranya aku bisa mencintai diriku ketika yang kulakukan kepada diriku adalah kesalahan-kesalahan bodoh tanpa hentinya?
Jika Kita Tak Pernah Baik-Baik Saja
Susah mencintai seseorang yang terus melakukan kesalahan, lantas bagaimana kalau diri ini yang terus melakukan kesalahan? How can I even start loving myself?
Jika Kita Tak Pernah Baik-Baik Saja
Lalu, bagaimana caranya aku bisa menerima segala kekuranganku?
Bagaimana aku bisa menjadi diriku sendiri kalau aku sendiri tidak suka diriku sendiri?
Kita pernah mengalami krisis, tak pernah baik-baik saja menerima keadaan dan menyalahkan diri sendiri. Mengarungi hidup adalah tentang seni mencintai—termasuk mencintai diri sendiri dengan segala kekurangan, dan berusaha memperbaikinya. Jika Kita Tak Pernah Baik-Baik Saja, mengajak kita mengenal arti kecewa dan bahagia demi mencintai diri sendiri dan sesuatu yang lebih dari segalanya.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 808.83 ALV j |
Penerbit | Jakarta : Gagas Media., 2020 |
Deskripsi Fisik | viii, 203 hlm.: ilus.; 19 cm |
Bahasa |
Ind. |
ISBN/ISSN | 978-979-780-967-6 |
Klasifikasi | 808.83 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Alvi Syahrin |
Tidak tersedia versi lain