Text
Balikpapan Dalam Potret Tempo Doeloe
Tak terasa Kota Balikpapan telah berusia 108 tahun. Sebuah ukuran usia yang cukup dewasa dalam sebuah bentuk pemerintahan kota. Balikpapan yang merupakan pintu gerbang Provinsi Kalimantan Timur seakan sudah menjadi ciri khas sejak dahulu. Tak sedikit orang yang datang ke Balikpapan etiap tahunnya untuk bermigrasi mencari penghidupan yang lebih baik di kota kita tercinta ini. Tiap tahunnya jumlah penduduk Balikpapan kian meningkat pesat jumlahnya. Suatu tanda, bahwa kota ini memiliki potensi yang luar biasa dalam berbagai bidang, khususnya perekonomian.Namun seiring dengan pesatnya perkembangan Kota Balikpapan dan bertambahnya jumlah penduduk kota ini di setiap tahunnya, banyak diantara warga Balikpapan yang tidak tahu persis seperti apa bentuk atau keadaannya pada zaman dahulu. Buku ini dibuat agar warga Balikpapan dapat mengetahui keadaan Kota Balikpapan di zaman dahulu.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | KALTIM 307.7609 BAL |
Penerbit | Balikpapan : Total E&P Indonesie Balikpapan., 2005 |
Deskripsi Fisik | 74 hlm. : ilus. ; 22 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | 307.7609 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Alfian Tamzil...(ET AL) |
Tidak tersedia versi lain