Text
Sistem Informsi Akutansi : Accunting Information Systems
Accounting Information System merupakan sebuah sistem yang akan memproses dan mengolah inputan data transaksi menjadi sebuah informasi keuangan yang merupakan output dari Accounting Information System. Transaksi yang diolah dalam Accounting Information System beberapa di antaranya :
(1) Penjualan produk atau jasa dari customer
(2) Pembelian bahan baku kepada supplier
(3) Penerimaan kas dari customer
(4) Pengeluaran kas kepada supplier
(5) Pengeluaran kas untuk sistem payroll
Informasi yang dihasilkan dari transaksi tersebut merupakan bagian yang sangat penting dalam memecahkan permasalahan, serta meraih goals dan opportunities dalam perusahaan. Informasi tersebut nantinya juga dapat diolah menjadi knowledge yang akan berguna dalam decision making, serta dapat mengatasi permasalahan dalam bisnis, atau untuk keperluan strategic perusahaan. Untuk melakukannya, sebuah sistem informasi akuntansi akan membutuhkan berbagai resource seperti people, process, dan technology. People merupakan orang yang mengolah data atau menerima informasi, sedangkan proses merupakan prosedur dalam business process yang dibutuhkan untuk menjalankan kegiatan dalam perusahaan, dan technology merupakan infrastruktur yang dibutuhkan untuk dapat mengolah data menjadi informasi (seperti misalnya hardware, software, dan network).
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 657.0285 ROM s |
Penerbit | jakarta selatan : Salemba Empat., 2015 |
Deskripsi Fisik | xv, 824 hlm. ; 28 cm |
Bahasa |
Ind. |
ISBN/ISSN | 978-979-061-528-1 |
Klasifikasi | 657.0285 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | cet 3 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Romney , Marshall B |
Tidak tersedia versi lain