Text
Matinya Pendidikan Redefinisi Nilai-nilai Sekolah
Neil Postman menulis buku ini karena melihat kenyataan banyaknya persoalan pendidikanyang sangat menyakitkan dan menyedihkan. Dan menurut Postman, pembaruan pendidikan bisa dilakukan jika kita mengetahui bagaimana seharusnya menyekolahkan kaum muda. Dalam pandangan Postman proyek-proyek edukasi tidak identik dengan praktik-praktik pendidikan di sekolah. Pendidikan di sekolah bisa jadi sangat konservatif, terutama karena skolah lebih berperan sebagai tembok pembatas dari pada ruang yang lapang untuk pergerakan pikiran. Proses pendidikan di sekolah bagi para siswa tampak sebagai sosok yang tidak mengenal belas kasihan.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 370.13 POS m |
Penerbit | Yogyakarta : Immortal Publishing dan Octopus., 2019 |
Deskripsi Fisik | xiv, 294 hlm. ; 19 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-5868-26-9 |
Klasifikasi | 370.13 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet ke 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | POSTMAN, Neil |
Tidak tersedia versi lain