Text
Eksekusi putusan perdata : proses eksekusi dalam takaran teori dan praktik
Eksistensi dan independensi lembaga peradilan di suatu negara merupakan perwujudan penegakan prinsip negara yang memiliki konsep negara hukum ( rule of law). Kepercayaan masyarakat terhadap lembaga peradilan terkait erat dengan proses penegakan hukum yang adil dan berkeadilan, serta kewibawaan pengadilan dalam melaksanakan putusannya.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 347.077 NAN e |
Penerbit | Bandung : Nuansa Cendekia., 2021 |
Deskripsi Fisik | 320 hlm. : ilus. ; 24 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-350-956-0 |
Klasifikasi | 347.077 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Nandang Sunandar |
Tidak tersedia versi lain