Text
Metode penelitian kuantitatif
Metode penelitian kuantitatif didasarkan pada filsafat positivisme, yang berpandangan bahwa, gejala yang diteliti adalah gejala yang dapat diamati; dapat diukur; gejala dapat diklasifikasikan ke dalam variabel-variabel penelitian; hubungan antar gejala bersifat kausal/sebab-akibat, hasil penelitian lebih obyektif dan bebas nilai karena peneliti menjaga jarak dengan yang diteliti. Metode penelitian kuantitaif cocok digunakan untuk menggambarkan keadaan populasi yang luas dengan berdasarkan pada data sampel, menguji hipotesis, baik hipotesis deskriptif, komparatif, asosiatif, komparatif asosiatif dan struktural.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 001.42 SUG m |
Penerbit | Bandung : Alfabeta., 2022 |
Deskripsi Fisik | xviii, 546 hlm. : ilus. ; 24 cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-289-373-8 |
Klasifikasi | 001.42 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Cet. 3 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Sugiyono |
Tidak tersedia versi lain