Text
Kepemimpinan Pemerintahan Indonesia = Teori dan Praktiknya
Konsep kepemimpinan pada hakikatnya bersifat menyeluruh, menyentuh berbagai aspek kehidupan. Konsep kepemimpinan juga merupakan konsekuensi logis dari kehidupan peradaban manusia baik peradaban pra-modern maupun modern. Mulai dari konteks keagamaan hingga sosial politik, pasti menyentuh permasalahan kepemim-pinan, sehingga jelas bahwa kepemimpinan merupakan hal esensial yang sejatinya patut dikaji dalam berbagai disiplin ilmu pengetahuan. Kajian kepemimpinan bersifat fleksibel, artinya tidak kaku dan tidak ajeg tanpa bisa diganggu gugat. Konsep kepemimpinan sejatinya mampu berkembang seiring dengan kebutuhan dan perkembangan zaman. Hal ini bisa dilihat dari bagaimana kepemimpinan teokrasi dan monarkis pada masa pra-renaissance, berubah pada periode selanjutnya menjadi diktator proletariat (Uni Soviet) serta kepemimpinan Fasis (Italia dan Jerman) hingga akhirnya kepemimpinan demokratis dewasa ini menjadi primadona yang belum tergantikan oleh konsep baru.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 352.39598 REN k |
Penerbit | Yogyakarta : Deepublish., 2018 |
Deskripsi Fisik | xii, 237 Hlm. : Ilus. ; 20 Cm |
Bahasa |
Indonesia |
ISBN/ISSN | 978-602-475-052-7 |
Klasifikasi | 352.39598 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Rendy Adiwilaga |
Tidak tersedia versi lain