Text
Imunologi dasar
Buku ini berisi topik-topik dasar imunologi yang disajikan secara mudah untuk dicerna bagi para pembacanya. Tentu berharap buku ini akan diterima oleh semua pihak baik oleh peserta didik S1, S2, atau S3. Dokter yang sedang menjalani pendidikan spesialis baik spesialis 1 maupun 2 juga membutuhkan keberadaan buku.
Imunologi merupakan ilmu yang me neliti struktur dan fungsi sistem imun serta mempelajari hubungan antara imunitas dan penyakit. Pengetahuan yang telah kita peroleh melalui sejarah perkembangan imunologi, menjadikan kita mampu mengerti konsep – konsep imunologi. Disiplin imunologi berkembang dari pe ngamatan bahwa mereka yang sembuh dari pe nyakit infeksi tertentu menjadi terlindung terhadap penyakit tersebut. Imunos (Latin) berarti dikecualikan dan immunity (Inggris) berarti terlindung dari infeksi.
Judul Seri | - |
---|---|
No. Panggil | 616.079 KAR i |
Penerbit | Jakarta : Fakultas kedokteran UI., 2018 |
Deskripsi Fisik | x, 898 hlm, : ilus, ; 25 cm |
Bahasa |
Ind. |
ISBN/ISSN | 978-979-496-919-9 |
Klasifikasi | 616.079 |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | Ed.12, Cet.1 |
Subjek | |
Info Detail Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | Karnen Garna Baratawidjaya |
Tidak tersedia versi lain